Dokumentasi Kegiatan – Kunjungan Pendampingan UMKM di Balikpapan

Pada hari Minggu, tanggal 5 September 2021, TIM pendampingan UMKM x BSI (Dr. Anton Rahmadi, S.TP., M.Sc., Dr. Miftakhur Rohmah, S.P., M.P., dan Nur Amaliah, S.TP., M.Si) menyambangi kediaman produksi beberapa UMKM di Balikpapan. Di antaranya ialah UMKM Zhafier Cake Balikpapan, Omah Kue Uti Atik, dan Amiroh. Ketiga UMKM ini merupakan peserta yang terlibat dalam kegiatan Penguatan UMKM Di Kalimantan Timur Tahun 2021 Kerjasama LP2M Unmul dan PT. Bank Syariah Mandiri (BSI University).

UMKM Zhafier Cake

Zhafier Cake
Salah satu produk unggulan UMKM Zhafier Cake (Jalan Kotek). Namun, selain itu ada juga produk pia, kue kering, roti, dan amparan tatak)

Rumah Kue Uti Atik

Logo UMKM Omah Kue Uti Atik
Omah Kue Uti Atik (Produksi Serabi Kutai)

Produksi Serabi Kutai

UMKM Amiroh

Salah satu produk unggulan UMKM Amiroh (Sambal)

Foto bersama UMKM Amiroh
Penghargaan yang telah diterima oleh UMKM Amiroh

Bon Ikan, juga menjadi salah satu produk unggulan UMKM Amiroh